LOMBOK TENGAH, sasambonews.com.
Dalam rangka penyegaran, DPRD Loteng akan melakukan perombakan (rolling) alat kelengkapan. Alat kelangkapan yang akan di rolling adalah komisi-komisi.
Perombakan ini dilakukan, sesuai dengan amanat tata tertib DPRD Loteng. Dimana, perubahan penempatan anggota DPRD pada alat kelangkapan dilakukan setelah menjabat 2,5 tahun.
Wakil Ketua III DPRD Loteng, Ahmad Ziadi mengatakan, sesuai hasil rapat Banmus yang dilakukan hari ini (kemarin red) menetapkan rolling komisi akan dilakukan bulan April. "Pelaksanaannya kita akan lakukan tanggal 5 April mendatang," katanya.
Diakui Politisi Partai Demokrat ini, sebenarnya rolling komisi akan dilakukan bulan ini. Tapi, karena adanya perubahan akun dan adanya kekeliruan terhadap tata tertib (tatib), makanya diundur. "Kita dahulukan revisi tatib dulu, baru kita lakukan rolling komisi," terangnya.
Sehingga, sesuai hasil rapat juga, pembentukan pansus revisi tatib akan dilakukan 13 Februari. Dengan begitu, revisi tatib ini nanti akan dijadikan pedoman untuk dilakukan rolling revisi. Sehingga, ketika dilakukan rolling komisi, tidak ada masalah. "Intinya setelah final revisi tatib, baru dilakukan rolling komisi," tungkasnya. |dk
Related Posts :
Pesepak Bola Berkaki Satu Melelehkan Hati Rakyat China MAJALAH BOLA, Jakarta - Seorang pesepak bola satu kaki merebut hati jutaan warga China setelah video yang memperlihatkannya bermain dalam … Read More...
[VIDEO] CUPLIKAN GOL Stuttgart 2-1 Dortmund: Kesalahan Fatal Burki Mudahkan Tuan Rumah MAJALAH BOLA, Stuttgart – Borussia Dortmund harus pulang dengan tangan kosong dari markas Stuttgart usai kalah 2-1 pada lanjutan Bundeslig… Read More...
KPU Nias Serahkan Hasil Penelitian Administrasi Parpol Peserta Pemilu Penyerahan hasil penelitian kepada Parpol Nias,- Pasca pendaftaran Partai Politik dan penyerahan syarat pendaftaran yang di… Read More...
Setujui Dua RaperdaPenulis : Dimaz Akbar Sabtu 18 November 2017 Probolinggo,kraksaanonline.com - Secara keseluruhan, Fraksi-fraksi di DPRD Kabupaten Pr… Read More...
DPRD Terima LKPJ AMJ Kepala Daerah Tahun 2013-2018Penulis : Dimaz Akbar Sabtu 18 November 2017 Probolinggo,kraksaanonline.com - Pembahasan Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKP… Read More...